Al Ansar Umar - 751440119036; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

Penerapan Konsumsi Telur Ayam Kampung Dalam Meningkatkan Kadar Hemoglobin Pada Remaja Putri Di Wilayah Kerja Puskesmas Kota Tengah (KTI-P2023)


Latar Belakang Masalah : Anemia adalah masalah kesehatan yang memiliki
resiko besardikalangan remaja putri sebesar 47,9%. DiIndonesia prevalensi anemia
pada remaja putri sebesar 27.2% pada kelompok umur 15-24 tahun. Sedangkan
prevalensi anemia pada remaja putra yaitu sebesar 20.3%. Hal ini menyebabkan
anemia merupakan salah satu masalah kesehatan utama di kalangan remaja
khususnya remaja putri di Indonesia. (Cia et al 2021). Tujuan : Untuk mengetahui
bagaimana gambaran penerapan konsumsi Telur Ayam kampung pada remaja
dengan anemia di wilayah kerja Puskesmas Kota Tengah. Metode : Studi kasus ini
dilakukan dengan cara deskriptif yaitu untuk mengetahui bagaimana penerapan
konsumsi telur ayam kampung dalam meningkatkan kadar hemoglobin pada remaja
putri di wilayah kerja puskesmas kota tengah. Hasil : Hasil peningkatan Hb selama
intervensi pada klien 1 mengalami peningkatan Hb sebanyak 2,6 gr/dl, pada klien
2 mengalami peningkatan Hb sebanyak 3,4 gr/dl sedangkan pada klien 3 mengalami
peningkatan Hb sebanyak 3,8 gr/dl. Kesimpulan : dapat disimpulkan pemberian
telur ayam kampung yang diberikan selama 7 hari dapat berpengaruh dalam
peningkatan kadar hemoglobin pada remaja putri di wilayah kerja Puseksmas Kota
Tengah.
Al Ansar Umar - 751440119036
NONE
Text
Indonesia
2023
Pembimbing I : Lisdiyanti Usman, SST, M.Kes ; Pembimbing II : Mansyur B. Tomayahu, SST, M.Kes
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Al Ansar Umar - 751440119036. (2023).Penerapan Konsumsi Telur Ayam Kampung Dalam Meningkatkan Kadar Hemoglobin Pada Remaja Putri Di Wilayah Kerja Puskesmas Kota Tengah (KTI-P2023).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd